Indonesia Bersama Vietnam Menuju Kopi Mendunia [ #10daysforASEAN ]

Selamat pagi kicauers, hari ini kicauanvina bakalan menulis tentang Indonesia bersama Vietname menuju kopi mendunia. hhohoho, agak berat sih bahasanya tapi ya begitulah. tulisan yang di tulis sendiri oleh Elvina Yanti.
Yukk capcus kita mulai...
Sedikit cerita tentang Vietnam dan Indonesia tentang kopi. Siapa sih yang tidak kenal sama yang namanya Kopi? dari yang muda hingga yang tua rata-rata kalau nongkrong, kopi nggak pernah tinggal. Apalagi belakangan ini sudah semakin banyak kopi yang beredar. dapat dilihat dari Iklan yang ada. Nah, beruntungnya Negara kita Indonesia dan Negara sahabat Vietnam menjadi Negara penghasil Kopi terbaik di dunia. uwoww banget kan..

Indonesia dan Vietname sama sma mempunyai Kopi yang terkenal di Dunia. dimana posisinya Vietnam lebih unggul di posisi kedua sedangkan Indonesia ada di posisi ketiga. Tapi, hal ini tidak dapat di ambil sisi positifnya, persaingan yang baik antara dua Negara dapat di ubah dengan kerjasama. Dulunya, masyarakat Vietnam mengenal kopi dari Indonesia, karena rasa keingin tahuan yang tinggi mereka mencari tahu bagaimana budidaya kopi dan pelestarian, perawatan dan pengembangannya. Karena cuaca dan tanah yang cocok untuk bertanam kopi jarang ada dan susah di temukan di Vietnam, mereka merubah sungai Mekong menjadi lahannya. Hingga sekarang kopinya masih terkenal dan harumnya juga tersebar di Indonesia. Di Indonesia sendiri juga ada yang membuka Cafe untuk  citarasa kopi Vietnam ini. di Vietnam juga begitu. karena sudah mulai berkembang, di Vietnam pemerintahnya juga turut andil dalam melestarikan produksi kopi ini. Mereka terus mencari Sumber daya manusia untuk dilatih dalam pelestarian dan pengembangan kopi ini. ini sekilas tentang kopi Vietnam. www.kicauanvina.com

Untuk di Indonesia sendiri, yang mempunyai cuaca dan lahan yang bagus dan sangat cocok untuk bercocok tanam. Lahan yang bagus cuaca tropis dapat membantu kopi tumbuh subur dan dapat menciptakan citarasa kopi yang enak. berbeda dengan Vietnam yang susah mencari lahan dan cuaca yang berbeda denngan Indonesia. Di Indonesia pelestarian dan pengembangannya sangat di jaga, tapi oleh perusahaan atau pribadi.Pemerintah belum terlalu memperhatikan hal ini berbeda juga dengan Vietnam.

Kopi-kicauanvina-kopi-


Untuk menjadi Kopi yang mendunia, Indonesia dapat bergabung bersama Vietnam menjadi Partner dalam menciptakan kopi Khas Negara Asean. Dengan memanfaatkan sumber daya alam dan lahan yang memadai serta cuaca yang tropis di Indonesia mungkin Vietnam bisa bercocok tanam disini. Atau mungkin juga dengan berinvestasi atau turun secara langsung. kelemahan dan kekurangan yang dimiliki oleh dua Negara ini dapat digabungkan dan ulalalaaaaa perfection!!

Post a Comment for "Indonesia Bersama Vietnam Menuju Kopi Mendunia [ #10daysforASEAN ]"